Jumat, 30 Maret 2012

Percaya Pada Diri Sendiri ! 
Percayalah pada kemampuan anda yang positif ! 
kata-kata ini sebaiknya kita renungkan dalam-dalam... 
Tanpa kepercayaan yang sederhana tetapi bijaksana akan kekuatan Anda sendiri, Anda tidak akan berhasil atau bahagia. Akan tetapi, dengan kepercayan diri yang kuat, Anda dapat berhasil. Perasaan inferior dan tidak memadai mengganggu pencapaian harapan Anda, tetapi kepercayaan diri menghasilkan perwujudan diri dan pencapaian yang berhasil.

2 komentar: